Pengertian Jaringan LAN Serta Kelebihan Dan Kekurangan

  • Bagikan
Pengertian Jaringan LAN Serta Kelebihan Dan Kekurangan

IDKEPOIN – Pengertian Jaringan LAN Serta Kelebihan Dan Kekurangan – Jaringan LAN merupakan sebuah jaringan yang tersedia di di komputer guna menghubungkan beberapa komputer dalam area yang kecil. Jaringan LAN dapat di buat siapa saja dan di mana saja aslkan ada komputer atau laptop. Jaringan LAN biasa di manfaatkan di sebuah gedung unutk menghubungkan anatara komputer yang satu dengan yang lain.


Dengan begitu komputer dapat berbagi file dan lain-lain. Jaringan dapat di buat oleh siapa saja dan dapat di sambungkan oleh siapa saja. Namun jaringan LAN ini hanya sekedar menghubungkan komputer bukan untuk mengakses internet. 

Sering kita jumpai orang yang bermain game multiplayer dengan menggunakan lebih dari 1 laptop maupun komputer. Ini di lakukan dengan memanfaatkan jaringa LAN yang tersedia di semua komputer dan laptop. Dengan memanfaatkan jaringan LAN banyak pembuat game membuat game dengan menyertakan menu multiplayer dengan menggunakan jaringan LAN.

Dengan ini bermain game bisa menjadi lebihasyik dan menyenangkan sehingga banyak orang yang lupa waktu ketika bermain game. Dengan bermain game multiplayer menggunakan jaringan LAN membuat para pemain game dapat langsung menguji kemampuan masing-masing dengan melakukan duel multipalyer.

Baca Juga :  7 Rekomendasi HP Gaming Samsung Terbaik


Jaringan LAN banyak di manfaatkan unutk kebutuhan di sebuah gedung untuk saling berbagi data dengan mudah tanpa perangkat perantara. Jaringan LAN juga sering kali di manfaatkan sebagai media unutk bermain game secara multiplyer. Untuk lebih jelas saya akan menjelaskan beberapa fungsi dari jaringan LAN.

1. Sebagai Penghubung beberapa komputer

Seperti yang telah saya jelaskan sebelumnya fungsi utama dari jaringan LAN adalah menghubungkan beberapa komputer. Hal ini tentu saja akan mempermudah untuk saling mengakses data. Sehingga tidak heran apabila di sebuha perusahaan atau perkantoran banyak menggunakan jaringan LAN. Selain itu jaringan LAN sangat mudah unutk di buat sehingga banyakdi gunakan dan belum lagi setiap orang dapat mengakses jaringan tersebut.

Baca Juga :  Inilah Cara Mengirim Video Ukuran Besar Lewat WhatsApp
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *